Musyawarah Desa (Musdes) Penetapan Penerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahun 2023 dilaksanakan di Kantor Desa Pekarungan tanggal 02 Januari 2023 dengan dihadiri unsur Pemerintah Desa, BPD dan Kelembagaan Desa.
Tujuan dilaksanakan Musyawarah Desa adalah untuk melakukan validasi, finalisasi dan penetapan keluarga miskin penerima BLT-DD Tahun 2023.
Hasil dari Musyawarah Desa, menyepakati/ menetapkan Penerima BLT-DD Tahun 2023 sebanyak 40 KK.
Download Lampiran:
Penerima BLT-DD Tahun 2023